FOI Melengkapi 2020 Dengan Anugerah Bunda Teladan

Sejak beberapa bulan ini, Foodbank of Indonesia aka FOI memiliki banyak kegiatan melibatkan para bunda dengan Aksi 1000 Bunda untuk Indonesia, perbagai kegiatan ini dipungkasi dengan pemberian Anugerah Bunda Teladan, bagi para bunda yang telah membantu FOI dan menginspirasi masyarakat menerapkan...