Bulan ini di Amikom lagi banyak seminar, salah satunya adalah seminar keamanan jaringan yang akan diisi oleh Bapak Onno W Purbo. Seminar dilaksanakan pada hari Sabtu 19 Mei 2012 bertempat di ruang Citra1 Amikom. Lebih lengkapnya silahkan simak pada poster atau langsung menuju portal fossilamikom.com