Masih ingat dengan Free Sound Recorder yang saya tulis beberapa hari lalu??FSR adalah freeware yang mampu me-record tampilan layar komputer kita selayaknya menggunakan handycam, namun salah satu kelemahan dari Free Screen Recorder adalah tidak didukungnya kemampuan merekam aktivitas webcam dari layar komputer kita, untuk itu saya menambahkan satu lagi software yang mampu menutup kekurangan FSR software itu adalah BBFlashBack Express, versi ini adalah versi gratis dari BBFlashBack standar dan Pro yang dikomersialkan.
komputek
komputek membahas seputar dunia tekno, gadget, tips blogging, seo, maupun isu teknologi lain terkait penggunaannya oleh masyarakat luas, dunia pendidikan maupun dunia usaha
ECLIPSE CROSSWORD: bikin TTS via comp/blog
Mengisi TTS (Teka-Teki Silang/Crossword) kadang memang menyenangkan, selain juga bisa bermanfaat sebagai media pembelajaran mulai dari anak-anak sampai orang dewasa. Jika dulu membuat TTS masih manual dan cukup lama agar penyusunan katanya tepat, maka dengan kemajuan teknologi, saat ini membuat TTS terasa begitu mudah dan menyenangkan. Salah satunya dengan aplikasi EclipseCrossword, yang merupakan software pembuat … Baca Selengkapnya
FREE SCREEN RECORDER; memfilmkan layar komputermu
Pernah melihat VCD tutorial penggunaan software atau trick hacking?jika pernah tentu anda tidak akan membayangkan pembuatnya repot menyiapkan sebuah handycam atau kamera untuk mengcapture pembuatan tutorial tersebut.
Untuk membuat capturing screenshoot windows dalam bentuk gambar kita bisa menekan tombol printscreen di keyboard, tetapi untuk recording screenshoot dalam bentuk movie tentu merupakan hal yang sama sekali lain.
melihat proses yang dijalankan SVCHOST
Jika kita buka Task Manager (Ctrl+Alt+Del) di sistem windows XP atau Vista, maka akan banyak terlihat yang namanya svchost.exe. Tidak hanya satu dua tetapi sering terlihat cukup banyak. Tetapi kadang kita tidak tahu sebenarnya proses apa yang dijalankan oleh svchost.exe ini, dan berapa banyak memakan Memory kita. Di CodePlex, komunitas proyek open source Microsoft, ada … Baca Selengkapnya
MENANGKAL PENGGUNAAN AUTORUN OLEH VIRUS
Mungkin sebagian besar kita sudah mengetahui apa itu Autorun.inf, tetapi saya yakin masih banyak juga yang belum tahu atau masih kurang tepat memahami tentang file autorun.inf ini. Hal ini terbukti masih sering kita dengan orang bertanya tentang virus Autorun.Inf, bagaimana cara menghapusnya dan lain-lainnya.
Autorun atau autoplay merupakan fasilitas di sistem operasi yang berfungsi menjalankan file secara otomatis ketika media seperti CD-ROM, DVD-ROM, Flash disk dan lainnya di masukkan/pasang di komputer. Sehingga ketika berbagai media tersebut dimasukkan, tanpa kita menjalankan apapun, ada program yang akan otomatis berjalan sendiri. Fitur ini biasa dimanfaatkan dalam CD Driver yang disertakan ketika membeli motherboard / VGA. Tetapi saat ini tidak dipungkiri malah dimanfaatkan sebagai media penyebar virus, terutama melalui flashdisk. Apalagi dengan penggunaan flashdisk yang sudah seperti jamur di musim hujan..
FARONICS DOUBLE SHIELD
Faronics adalah produsen software2 shielding yang mumpuni, meskipun bukan sebuah perusahaan pembuat antivirus namun software buatan Faronics ini cukup mampu mengamankan sistem Windows dari penyusupan dan perusakan yang dilakukan virus.
Anda tentu ingat bagaimana warnet2 di Indonesia rata2 menggunakan Deep Freeze di komputer mereka, segala perubahan yang terjadi di drive sistem (drive C:) cuma akan bertahan di sesi itu, begitu komputer restart atau mati lampu semua perubahan di drive C: akan hilang dan kembali seperti semula. Deep Freeze dulunya adalah software buatan HyperTechnologies yang saat ini sudah diakusisi oleh Faronics.
XP8BF F8HPF PY6BX K24PJ TWT6M
XP8BF F8HPF PY6BX K24PJ TWT6M urutan huruf2 dan angka yang tidak beraturan ini masih nempel banget di otakku, deret angka dan huruf tersebut adalah deret keramat sebuah password yang sangat sakral buat sebuah komputer jangkrik sampai generasi komputer core 2 quad, yup angka tersebut adalah kombinasi key password untuk OS Windows XP, XP SP1 dan XP SP2,
Deret angka tersebut lumayan cukup menghantui pikiran selama ini gimana tidak cuma karena sedikit lebih melek masalah komputer dibanding anak2 sekelas akhirnya tiap ada komputer error selalu dimintai tolong buat benerin komputernya, ga ketinggalan kalo lab2 jaringan di kampus error masih sering jadi langganan dosen buat nginstal ulang or sekedar buat ngilangin virus, puffffff
Deteksi IP via website
Pernah lihat gambar dibawah ini?? atau yang ini gambar ini menampilkan alamat IP pengunjung web/blog anda berikut sistim operasi, negara dan jenis browser yang digunakan pengunjung, sekilas memang tidak berguna karena hanya berfungsi menampilkan apa2 yang digunakan pengunjung. Software bikinan http://www.123myip.co.uk ini banyak digunakan blogger indonesia. toh lumayan juga dipajang di blog kita sebagai point … Baca Selengkapnya
Virus Vinorika
‘============================‘ Vinorika Go to Kediri….‘ Capek dhe!! ‘ Kupersembahkan Sebagai permintaan maafQ bwt Vinurika Rahmania yg ada di Kediri….‘ Hanya ini yang bisa Qlakukan…. tapi klo pean masih gk bisa maafin AQ ya mw gmana lgi.. he he!‘ ‘============================virus vinorika bikin shortcut ke semua folder dengan propertiesnya nge-link ke WScript.exe //e:VBScript “+tmpt+” “””+Q+”””” contoh “+tmpt+” … Baca Selengkapnya
Menangkal radiasi komputer dengan mudah
Sejak 10 tahun lalu, laporan negatif mengenai gelombang elektromagnet merugikan kesehatan terus bermunculan. Para pakar kesehatan mengatakan, dalam kehidupan sehari-hari dimana-mana terdapat radiasi gelombang elektromagnet. Sehingga semua orang harus mampu melindungi diri secara inisiatif, tapi tak perlu merasa terlalu tegang dan ketakutan, meski akibat gelombang elektromagnet sudah menimbulkan kanker dan penyakit lain. Berdasarkan penelitian tingkat … Baca Selengkapnya