Setiap musim selalu membawa tren body piercing yang berbeda-beda. Maka dari itu, sangat penting untuk memasang tren body piercing yang lebih trendi sesuai dengan anatomi tubuhmu. Nah berikut ini merupakan bagian dari inspirasi lifstyle pria terkait tren body piercing yang sedang hits tahun 2018.
Satu atau Banyak Tindik
Satu tindikan di salah satu bagian telinga merupakan gaya tindik klasik. Meskipun bergaya klasik, ternyata tindik ini masih menjadi tren di tahun 2018 ini. Selain itu, tindik banyak ini juga bisa diaplikasikan ke bagian tubuh lain. Kamu hanya perlu memilih bagian tubuh mana yang akan dilakukan body pierching agar terlihat lebih elegan.
Menumpuk di Cuping Telinga
Inspirasi lifestyle pria terkait gaya tindik yang sering dipakai adalah tindikan di bagian cuping telinga. Meskipun kebanyakan orang salah posisi ketika melakukannya, namun ternyata gaya tindikan yang satu ini masih banyak digunakan. Dengan demikian, Anda tidak harus berganti gaya tindik lain sebab desain ini akan terlihat bagus kapan saja.
Piercing sebagai Akupunktur
Mungkin kamu baru mendengar gaya body piercing yang satu ini. Piercing sebagai akupunktur merupakan gaya tindik yang paling diminati pada tahun 2018. Pasalnya, body piercing yang satu ini dapat dijadikan sebagai perawatan bagi mereka yang kerap mengalami migrain. Dengan menusuk bagian tubuh, rupanya mampu memindahkan jalur energi.
Medusa Piercing
Medusa piercing merupakan salah satu model body piercing yang sedang trendi di tahun 2018 ini. Tindikan yang satu ini pada umumnya disematkan pada bagian bibir. Bagi sebagian orang, tindikan ini mampu menumbuhkan rasa percaya diri. Selain itu, mereka merasa bahwa tindikan di bawah bibir ini mampu memberikan kesan maskulin pada penampilannya.
Monroe Piercing
Body piercing monroe merupakan salah satu ikon bersejarah sepanjang masa bahkan masih dikenal oleh banyak kalangan. Tindikan yang satu ini kerap disematkan pada bagian atas bibir sebelah kiri. Tak hanya kau wanita, para pria juga sangat menggandrungi tren body piercing yang satu ini. Apa kamu mau menjadi salah satu yang mencobanya?
Nah, di atas merupakan beberapa inspirasi lifestyle pria terkait tren body piercing di tahun 2018 ini. Jadi bagaimana, body piercing mana nih yang akan kamu coba kali ini? Kamu tak perlu khawatir, sebab beberapa body piercing di atas masih akan menjadi tren untuk beberapa tahun ke depan. Mungkin juga pada abad berikutnya.

Priyo Harjiyono, bekerja sebagai guru komputer sejak 2011, blogger tekno sejak 2005, Pernah bekerja sebagai Asisten Dosen Teknik Informatika dan Teknik Elektronika UNY, SEO Specialist di Indobot dan saat ini sebagai SEO Specialist di Kommunitas.net , memiliki latar belakang pendidikan Teknik Elektronika, Teknik Informatika dan Program Profesi Guru Teknologi Komputer dan Informatika. Memiliki pengalaman sebagai narasumber, pembicara di bidang digital marketing, SEO dan informatika untuk bisnis dan UMKM.
Pengalaman lengkap saya bisa dicek disini
Artikel ini terakhir diperbarui pada: 5 Desember 2018 untuk menjaga relevansi dengan kondisi terkini.







