Cara Membuka Preview File WebP di Windows Explorer 

cara membuka file webp di windows explorer

File Webp adalah format gambar terbaru yang lebih ringkas dan sangat kecil sehingga sangat baik untuk digunakan oleh blog atau website agar meningkatkan kecepatan loading website. Namun tidak banyak orang yang tahu bagaimana cara mengubah file jpeg/png menjadi format file webp.

Namun disini kita tidak akan membahas bagaimana cara membuat format file webp dari file JPEG/PNG, kita akan membahas bagaimana cara agar file webp bisa dibuka previewnya di tampilan windows explorer.

Baca Selengkapnya

Cara Menampilkan Gambar Thumbnails yang Tidak Muncul di Windows

menampilkan gambar previews windows 8

Gambar thumbnails pada windows, mulai digunakan sejak zaman Windows Me, dan semakin mempermudah seseorang untuk melihat apa sih gambar yang ada dalam file bereksistensi jpg, bmp, png dan lain sebagainya. Alih-alih harus membuka software photo viewer, penggunaan thumbnails pada tampilan windows explorer memang membantu pengguna untuk lebih cepat menyeleksi foto. Bayangin saja deh jika kita berhadapan dengan gambar yang hanya tampak logo jpg, sedangkan gambar tersebut berasal dari kamera digital.

Baca Selengkapnya