Cara mengatasi loading lama pada OS windows

penyebab loading lama mengatasi virus komputer tanpa antivirus

Habis beli komputer atau laptop baru, biasanya kita bakalan rajin buat nginstal aplikasi ini itu yang sebenernya gak penting atau sudah tidak kita butuhkan lagi. Tapi demi kepuasan biar laptop barunya kelihatan lengkap maka seringkali orang akan melengkapi koleksi aplikasi yang dimilikinya. Puluhan shortcut aplikasi lalu majang secara berderet di layar desktop kita, terlebih jika kita kepincut buat menggunakan aplikasi desktop 3D yang membuat tampilan desktopnya lebih ciamik.

Baca Selengkapnya