Sebelum Anda menentukan untuk melakukan pengumpulan dana modal bisnis dari berbagai perusahaan peminjaman produk modal venture capital investment, lebih baik Anda harus tahu keunggulan beserta kelemahannya terlebih dahulu. Berikut ini ulasan mengenai keunggulan dari pihak perusahaan peminjaman produk modal Ventura yang meminjamkan modal jenis ventura.
Keunggulan Modal Ventura
- Kelebihan yang pertama dari perusahaan peminjaman produk modal Ventura yaitu merupakan sumber modal dana bagi para perusahaan baru/ startup yang belum dapat memenuhi berbagai syarat. Berbagai syarat tersebut yaitu syarat yang diperlukan untuk bisa mendapatkan dana modal dari berbagai sumber pembiayaan/ pendanaan lainnya.
- Adapun keunggulan lain dari perusahaan peminjaman produk modal Ventura ini yaitu dana modalnya merupakan jenis dana yang jangka pendek serta menengah. Dana yang disediakan dari para perusahaan peminjaman produk modal Ventura tersebut relatif murah. Selain itu, sistem repayment modal ventura juga cukup fleksibel.
- Tujuan selanjutnya yaitu biasanya para pihak perusahaan peminjaman produk modal venture capital investment ini sangat terfokus kepada aspek maju mundurnya suatu perusahaan atau bisnis. Dengan begitu, maka jalannya suatu perusahaan pasangan bisnis/ usaha ( PPU ) akan selalu dimonitor.
- Tujuan lainnya yaitu bantuan berupa aspek manajemen yang diberi oleh pihak perusahaan peminjaman produk modal Ventura pada perusahaan pasangan-usaha biasanya ikut semakin menambah majunya pihak perusahaan tersebut.
- Pamor dari perusahaan pasangan-usaha semakin naik mengingat bahwa pihak perusahaan peminjaman produk modal Ventura ini biasanya mudah dalam mempunyai reputasi baik.
- Tujuan lain dari keberadaan dana modal dari perusahaan peminjaman produk modal Ventura ini yaitu dalam aspek peningkatan kemampuan. Dari tambahan dana modal baru bisa meningkatkan aspek kemampuan perusahaan dalam memperoleh pinjaman atau bantuan modal pada bentuk lainnya.
- Dikarenakan pembiayaan satu ini umumnya diberi kepada pihak perusahaan atau bisnis yang masih baru atau masih kecil, maka hal tersebut menjadi salah satunya upaya dalam mengangkat serta melindungi para pengusaha kecil. Dengan keunggulan dana modal dari perusahaan peminjaman produk modal venture capital invenstment ini, maka bisa jugamemperluas aspek kesempatan kerja mereka.
- Kelebihan perusahaan peminjaman produk modal Ventura yang terakhir yaitu PPU juga bisa memperluas jaringan bisnis/ usaha melalui partner baru. Partner tersebut dimiliki oleh pihak perusahaan peminjaman produk modal Ventura.
Kelemahan Modal Ventura
Selain memiliki keunggulan, modal Ventura pada dasarnya juga memiliki kelemahan. Kami menyusun beberapa kelemahan dari berbagai perusahaan peminjaman produk modal Ventura yaitu sebagai berikut:
- Kelemahan dana modal dari pihak perusahaan peminjaman produk modal VC firms yaitu bantuan pembiayaan melalui dana modal ventura ini hanya bisa diberikan ke pihak perusahaan tertentu dengan melihat aspek efektif. Perusahaan atau bisnis yang berprospek bagus saja biasanya yang akan dilayani oleh pihak perusahaan peminjaman produk modal Ventura ini. Pada praktiknya, bisa dibilang lebih banyak pihak perusahaan atau bisnis yang ditolak dibandingkan perusahaan yang diterima oleh pihak perusahaan peminjaman produk modal Ventura ini.
- Kelemahan yang kedua dari dana modal perusahaan peminjaman produk modal Ventura yaitu jika dilihat pada aspek jangka waktu panjang. Pada jangka waktu panjang, pembiayaan melalui dana modal dari perusahaan peminjaman produk modal Ventura bisa menjadi tinggi/ mahal. Hal tersebut dikarenakan sistem bagi-hasil yang diterapkannya. Sedangkan pengembalian yang didapat pihak perusahaan peminjaman produk modal Ventura ini dari berbagai PPU sangat besar. Apalagi jika memang PPU tersebut bisnisnya sukses/ maju.
- Para pendiri PPU yang dibiayai perusahaan dana modal ventura bisa kehilangan control serta kepemilikan perusahaannya sebab manajemen serta saham dipegang perusahaan dana modal venture capital investment.