Kolaborasi Gerakan Mereka Butuh Kita Hantarkan Kebahagiaan Di Bulan Ramadan
Foodbank of Indonesia hadir untuk mengatasi kesenjangan pangan di masyarakat dan di bulan Ramadan ini bergerak melalui Gerakan Mereka Butuh Kita (GMBK) untuk membantu korban bencana alam. PT Tiki Jalur Nugraha Ekakurir (JNE) sebagai perusahaan yang bergerak dalam bidang pengiriman dan logistik turut membantu dalam pendistribusian donasi. Selain itu, adanya dukungan PT Heinz ABC Indonesia […]
Kolaborasi Gerakan Mereka Butuh Kita Hantarkan Kebahagiaan Di Bulan Ramadan Read More »










