My Best Blogger Moment
Aku mengenal dunia blog sejak tahun 2005. Saat itu aku menggunakan platform blog yang baru diluncurkan social media Friendster. Dua tahun berikutnya, akupun bergabung dalam salah satu platform blog yang mati di pertengahan 2012, Multiply. Selama 5 tahun berada di Multiply, aku mulai berkenalan dengan rekan-rekan blogger lain. Baik yang berada di satu kota bahkan […]
My Best Blogger Moment Read More »