Berbagi Tentang People Also Ask (PAA) di WordPress MeetUp Yogyakarta

wordpress meetup yogyakarta PAA

Pernah denger PAA atau People Also Ask? Sabtu 17 Desember 2022 kemaren aku diminta Mbak Puput dari Qwords dan Mas Tody dari Tonjo untuk berbagi bareng rekan-rekan WordPress Yogyakarta, oh ya WordPress Yogyakarta merupakan salah satu komunitas WordPress resmi yang diakui oleh WordPress global. Materi yang aku sampaikan sendiri tidak berkaitan secara langsung dengan WordPress, yaitu mengenai PAA atau People Also Ask.

Baca Selengkapnya

Cara Melihat Posisi SERP Artikel di Google Search Console

cara melihat posisi Hasil SERP Artikel di Google Search Console

Selain digunakan sebagai alat untuk memantau apakah website kita dapat terindex oleh mesin pencari google. Google Search Console juga dapat digunakan untuk melihat performa website kita di hadapan mesin pencari. Mulai dari kata kunci apa yang perform, artikel mana saja yang banyak dibaca orang serta berapa rasio click trough rate artikel tersebut.

Baca Selengkapnya

Cara Mudah Mengecek Link Artikel Bermasalah di GSC

cara mengecek link artikel bermasalah di gsc

Google Search Console atau GSC merupakan tools gratis yang disediakan Google untuk para pemilik website agar dapat mengecek kesehatan situs mereka. Tools satu ini memiliki cukup banyak fitur yang dapat membantu para pemilik website agar dapat memahami bagaimana interaksi Google dengan situs yang mereka miliki.

Salah satu fitur yang dimiliki oleh GSC adalah kemampuan untuk mendeteksi adanya link artikel bermasalah yang ada di website atau blog kita.

Baca Selengkapnya

Cara Mengatasi Redirect Error di Google Search Console

cara mengatasi redirect error di google search console

Kesalahan pengalihan atau redirect error di Google Search Console tidak selalu harus diselesaikan dengan cara mengubah permalink URL lama ke URL baru kok. Masih banyak beberapa cara yang bisa kalian terapkan tanpa resiko kehilangan traffic akibat perubahan slug URL.

Seringkali permasalahan di Google Search Console membingungkan teman-teman blogger, misalnya notifikasi redirect error atau kesalahan pengalihan pada coverage Google Search Console. Permasalahan redirect error bisa disebabkan oleh kesalahan konfigurasi website yang kita buat sendiri. Kasus yang sering terjadi adalah error Err_too_many_redirect.

Pernah ngalamin? Bukan cuma pernah aku mah udah makanan sehari-hari.

Penyebab Error Err Too Many Redirect

Setidaknya, penyebab terjadinya pesan error err too many redirect adalah terjadi looping berulang sampai akhirnya browser memilih menyerah untuk menampilkan website kita. Err too many redirect biasanya berefek pada seluruh halaman website kita menjadi tidak bisa diakses.

Baca Selengkapnya

Perbedaan SEO dan SEM dalam Dunia Digital Marketing

perbedaan SEO dan SEM

Bagi Anda para pemula di dunia digital marketing penting untuk mengetahui dan mempelajari seluk beluk segala komponen yang ada di dalamnya. 

Ada banyak sekali platform yang bisa Anda gunakan, salah satunya adalah web. Sebagian besar pebisnis banyak yang menggunakan web karena dapat menjangkau secara luas apalagi jika menggunakan web cloud hosting karena dapat memuat banyak server.

Baca Selengkapnya

Cara Menggunakan Google Disavow Link

cara menggunakan google disavow link tools GSC

Google Disavow Link adalah sebuah tools dari Google untuk membantu para pemilik website dan blogger menghapus sumber backlink yang tidak kita inginkan. Backlink yang berasal dari situs judi, porno, dark web merupakan contoh backlink tidak berkualitas yang perlu dihindari oleh para pemilik website. Mengapa Google Menciptakan Disavow Link Tools? Sebagaimana persaingan dalam dunia SEO untuk … Baca Selengkapnya

Cara Meningkatkan Traffic Website Versi BWA

cara meningkatkan traffic website

Cara meningkatkan traffic website seperti apa yang sudah pernah kalian jalankan? Tentu sudah sering kan membaca tips meningkatkan traffic website kamu biar banyak yang baca? Mungkin banyak yang sering bingung dengan gimana sih cara naikin traffic blog sendiri, habis baca-baca dari sana sini, ternyata bukannya semakin paham malah makin gak mudeng.

Tips dari aku sih gini, kalau kalian memang sedang belajar sesuatu dari sebuah sumber, entah itu narasumber, situs atau website, tuntasin dulu, baru kalian belajar dari sumber lain. Biar apa? biar ilmu kalian enggak setengah-setengah.

Baca Selengkapnya

Seri Tutorial GSC: Kurasi Konten Cara Memperbaiki Artikel Lama Sepi Traffic

kurasi konten GSC memperbaiki trafik artikel lama

Punya blog udah bertahun-tahun, tapi traffik sedikit, mungkin kalian perlu melakukan kurasi konten, perlu belajar cara memperbaiki artikel lama yang sepi dari trafik. Konten lama atau aged content adalah konten yang sudah berumur di mata Google. Semakin lama sebuah konten, jika tidak memiliki value, akan semakin ditinggalkan oleh Google.

Baca Selengkapnya

Cek Ranking Website di Google dengan Tools Monitoring

cek ranking website di google otomatis

Hal yang wajar saat seorang blogger ingin melakukan cek ranking website miliknya di Google untuk kata kunci tertentu. Tentunya hal ini wajar saja untuk melihat apakah artikel yang ia tulis dapat menghasilkan pengunjung atau tidak. Untuk melakukannya seorang blogger biasanya akan mulai mengetikkan kata kunci di browser miliknya untuk mendapatkan hasil pencarian Google.

Baca Selengkapnya

Cara Menghapus URL Artikel Pada Google Search Console

cara menghapus url artikel google search console

Cara menghapus URL artikel pada Google Search Console, biasanya kita menggunakan GSC untuk mempercepat indexing url artikel baru agar bisa muncul dalam halaman hasil pencarian Google. Lha kok ini udah beneran keindex di Google Search Console tapi malah mau dihapus? Mengapa Menghapus URL Artikel di Google Search Console? Ada beberapa alasan mengapa sebuah URL perlu … Baca Selengkapnya